Rabu, 03 Juli 2013
Cherrybelle Siapkan Film Kedua 'Diam-Diam Suka'
Jakarta - Setelah lagu 'Love Is You' diangkat ke layar
lebar, girlband Cherrybelle siap kembali akting di film kedua. Film yang
diberi judul 'Diam-Diam Suka' itu akan disutradarai oleh Rizal
Mantovani.
Ketika ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (2/7/2013) malam, Cherrybelle membenarkan kabar tersebut. Namun mereka belum mau bicara banyak mengenai plotnya.
"Kita belum reading jadinya nggak bisa ngasih tahu tentang apa filmnya nanti," ucap salah seorang personel Cherrybelle, Cherly.
Rencananya, sembilan anggota girlband Cherrybelle akan bertolak ke Australia untuk melakukan pengambilan gambar. Filmnya sendiri akan berkaitan dengan album kedua mereka yang juga berjudul 'Diam-Diam Suka'.
"Tapi ada juga sih yang di Jakarta syutingnya," lanjut Cherly.
Ketika ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (2/7/2013) malam, Cherrybelle membenarkan kabar tersebut. Namun mereka belum mau bicara banyak mengenai plotnya.
"Kita belum reading jadinya nggak bisa ngasih tahu tentang apa filmnya nanti," ucap salah seorang personel Cherrybelle, Cherly.
Rencananya, sembilan anggota girlband Cherrybelle akan bertolak ke Australia untuk melakukan pengambilan gambar. Filmnya sendiri akan berkaitan dengan album kedua mereka yang juga berjudul 'Diam-Diam Suka'.
"Tapi ada juga sih yang di Jakarta syutingnya," lanjut Cherly.
Langganan:
Posting Komentar
(Atom)
0 Twibies & CiGi Coment:
Posting Komentar