Kamis, 16 Januari 2014

Cherrybelle Sambut Anggota Baru dengan Kejutan


Kedatangan personel baru pengganti Annisa disambut hangat oleh anggota Cherrybelle lainnya. Mereka membelikan perlengkapan baru untuk membuat pengganti Annisa nyaman dan dihargai.
 "Kita udah nyiapin  di apartemen. Ada bantal, guling, kasur dan, lemari baru. Pokoknya semua baru, istimewa," kata mereka kepada kawanku.
 Pencarian pengganti Annisa  tak hanya disambut hangat oleh para personel, melainkan juga oleh Chibi (sebutan penggemar Cherrybelle). Lantas bagaimana komentar para Chibi?
 "Sejauh ini mereka percaya sama kami buat memilih calon baru ini. Malah mereka udah punya fans masing-masing di 3 besar ini. Kami mau banget nanti pas Chibi ulang tahun bersembilan lagi. Jadi lebih seru kayak biasanya," tukas Sherly.

0 Twibies & CiGi Coment:

Posting Komentar